Senin, Januari 20, 2025

Foto Kegiatan Engelin Kardinal Lakukan Budidaya Sayuran Hidroponik

 

Hidroponik adalah salah satu cara untuk melakukan budidaya tanaman. Berbagai jenis sayuran dan buah-buahan bisa dibudidayakan dengan menggunakan metode ini.

Ramainya cara ini sehingga memudahkan kerja tenaga manusia. Terlebih bagi penduduk dengan kemampuan dasar. Sebab, metode hidroponik sangat mudah dilakukan. Tetapi, harus benar-benar memahami cara penggunaannya.

Rata-rata hal ini dilakukan warga atau penduduk yang ingin bertani namun secara kebutuhan misalkan lokasi tempat lahan sangat terbatas. Baik di pedesaan, pesisir bahkan sampai di bilangan pinggiran kota.

RELATED ARTICLES